Rabu, 23 Juni 2010

BEDSIDE MONITOR

  1. Pengertian dan Fungsi Bedside Monitor

Bedside Monitor adalah suatu alat yang digunakan untuk memonitor vital sign pasien, berupa detak jantung, nadi, tekanan darah, temperatur bentuk pulsa jantung secara terus menerus.

Nama lain dari Bedside Monitor adalah:

- Cardiorespiratory Monitors

- Apnea Alarms dan repiration monitor

- Patient Monitor

  1. Komponen Alat

- Preamplifier

- Modul elektrode dan pasien kabel

- Parameter sesuai kebutuhan

- Monitor

Blok Diagram Bedside Monitor

  1. Prinsip Kerja

Power supply board fungsinya untuk:

-Penyearah dan filter input tegangan AC

-Penstabil dan menghasilkan tegangan DC untuk semua rangkaian

-Baterai charger

-Menghasilkan perintah power fail ke main board

-Memilih ON/OFF DC power supply dari front panel

-Mematikan DC power supply, jika terjadi kerusakan pada power

LCD DISPLAY:

Menghasilkan gambar bagi tampilan sinyal-sinyal hasil pengukuran yang telah diolah dan didapatkan dari main prosessor board.

BACKLIGTH:

Tampilan bagi belakang layar dua tegangan anoda (200 v dan 6 KV), heater current kontrol grid voltage, arus katoda.

MAIN PROSESSOR BOARD

Fungsinya untuk, afirmware programed microcomputer, system timing, interface, pada rangkaian lainnya seperti display monitor, spiker front-end dan keyboard, alarm, recorder serta interface pada keluaran dan mini recorder.

KEYPAD

Fungsinya keypad board adalah untuk mengetik dan mengisi data-data pasien yang sedang diperiksa dan memberikan perintah-perintah untuk melakukan program yang akan dilakukan .

MAIN CONECTOR BOARD

Terdiri dari 3 fungsi blok: ECG/Defib syn, Unity, Auxilary port, Expansion and docking port.

Auxilary parameter board dibagi dalam 3 daerah operasi utama:

  1. Input channel (2 pressure dan 2 temperatur)
  2. Control dan A/D konversion dari front panel dan semua input channel

(pressure, temperatur, ECG, peripheral pulse dan respiration)

Hal yang perlu diperhatikan:

- Kebersihan probe

- Grounding

- Aksesoris

- Lakukan pemeliharaan sesuai jadwal

Lakukan pengujian dan kalibrasi 1 tahun sekali

2 komentar: